Pages

Kamis, 19 Januari 2012

cara menghemat baterai android

1. Turunkan kecerahan / resolusi layar

android sobat melalui Settings –

Display – Brightness.

2. Matikan fitur GPS jika memang tidak

sedang diperlukan melalui Setting –

Location& Security setting.

3. Cara Menghemat Baterai Android

yang ketiga ini ialah dengan memilih

jaringan mobile phone yang paling

stabil

4. Matikan wifi jika memang sedang

tidak digunakan.

5. Matikan bluetooth kalau sobat

sedang tidak transfer data

menggunakan bluetooth ini.

6. Matikan aplikasi android yang

berjalan di background.

7. Uninstall aplikasi yang tidak

terpakai.

8. Jaga kondisi baterai android sobat.

9. Matikan Handphone ketika sedang

di cas / charger.


Published with Blogger-droid v2.0.2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar