Pages

Sabtu, 03 Desember 2011

Fakta- tentang Android



Mungkin sudah tidak asing lagi bagi telinga kita mendengar kata Android. Android merupakan sistem operasi (operating system:os) yang dimiliki oleh Google. Sistem operasi ini sedang naik daun dibanding sistem lain semisal Symbian, Windows phone, blackberry, ios kepunyaan iphone, bada, dll. 

1. Os ni 1 di dunia

Android merupakan sistem operasi no 1 di ranah ponsel dunia yang sebelumnya di pegang oleh symbian.

2. Menggunakan nama makanan penutup

Nama os Android menggunakan nama makanan penutup seperti :
Cupcake ( Android1 .5 ),
Donut ( Android 1.6 ),
Eclair (Android 2. 1),
Froyo (Android 2. 2),
Gingerbread (Android 2 .3 ), 
Honeycomb( Android 3 .0 ) ,
Ice Cream ( Android 2.4)
Honeycomb dikhususkan pada tablet, dan ice cream akan datang pada masa yang akan datang.

3. Nama os sesuai dengan alfabet

Nama os android sesuai dengan susunan alfabet, kalau gak percaya liat daftar yang di atas 

4. Os open-source

Android merupakan sistem operasi yang spesial karena merupakan os open source yang dapat memudahkan pengembang aplikasi menanamkan aplikasinya di android. Sebagai info tambahanOs ini berbasis linux.

5. Mempunyai pasar

Yang pasti pasar yang dimaksud bukan pasar yang dikunjungi robot hijau. Pasar di sini adalah android market yang dapat digunakan untuk mendownload game dan aplikasi untuk android. Aplikasinya pun ada sekitar 250.000.

6. Pertumbuhan tercepat
Os dengan pertumbuhan tercepat
Sistem operasi milik google ini tumbuh 861% dalam 1 tahun terakhir.

7. Berdiri sendiri

Awalnya android ini berdiri sendiri dengan nama andrioid inc. setelah itu dibeli oleh google inc. . Untuk mengembangkannya dibentuklah open headset alliance yang terdiri dari banyak perusahaan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar